Wanita Network

Pentingnya Permainan Indoor Untuk Stimulasi Tumbuh Kembang Si Kecil


Foto: Istimewa

Hi Mom & Dad,

Bermain di rumah saja selama pandemi COVID-19 mau tak mau membuat Mom & Dad harus kreatif. Anak-anak memang mudah bosan dengan mainan yang itu-itu saja, apalagi harus di rumah seharian, mengingat outdoor saat ini masih terbatas.

Ternyata bermain di dalam rumah dapat menstimulasi sel-sel otak sehingga bisa meningkatkan kecerdasan anak. Bagi Mom & Dad yang terus menemami buah hati bermain, pastinya ingin agar aktivitas menyenangkan juga berdampak baik bagi tumbuh kembang si kecil.

Yang menjadi pertanyaan, permainan seperti apakah yang disarankan? Apa saja, sih, manfaat permainan bagi tumbuh kembang si kecil?

Yuk, join di Instagram Live Wanita.Network x Pigeon ( @pigeon_baby_indonesia ) yang bertajuk "Pentingnya Permainan Indoor Untuk Stimulasi Tumbuh Kembang Si Kecil" pada:

Rabu, 19 Mei 2021
Pukul 19.00 - 20.00 WIB
Bersama Dr. dr. Bernie Endyarni Medise, SpA(K), MPH (Dokter Spesialis Anak) dan Zornia dari Wanita.Network

Ada 5 Giveaway & 5 Doorprize menarik dari wanita(dot)network, lho. Jangan sampai terlewat, yaa!

Sampai jumpa dan stay safe, Sahabat Wanita.Network.
#wanitanetwork
#pigeon
#pigeonbabyindonesia

Artikel Terpopuler

Emagz